BERITA TERKINI

Keterangan gambar:
Tampak dari udara fasilitas produksi LNG Tangguh di Teluk Bintuni, Papua Barat. Meski beroperasi di wilayah adat Suku Besar Sebyar, masyarakat adat hingga kini belum mendapatkan pengakuan resmi sebagai suku penghasil dari pengelolaan LNG tersebut. (Foto: Dok. Istimewa)

Suku Sebyar Masih Terpinggirkan di Tengah Kekayaan LNG Tangguh

Berita | Jumat, 31 Okt 2025 - 20:08 WIT

Jumat, 31 Okt 2025 - 20:08 WIT

Bintuni | Mediaprorakyat.com — Suku Besar Sebyar hingga kini belum mendapatkan pengakuan resmi sebagai suku penghasil…

📸 Keterangan Gambar :
Setelah acara pembukaan Rapat Umum Anggota (RUA) ke-15, para peserta dan tamu undangan berfoto bersama. (Foto: JS / MPR) 

Mahasiswa Lanny Jaya Gelar Rapat Umum Anggota ke-15 di Manokwari

Berita | Jumat, 31 Okt 2025 - 19:46 WIT

Jumat, 31 Okt 2025 - 19:46 WIT

Manokwari | Mediaprorakyat.com  — Mahasiswa Koordinator Wilayah (Korwil) Kabupaten Lanny Jaya kota studi Manokwari menggelar Rapat…

BEM UNIPA Gelar Launching dan Diskusi Buku “Sejarah Politik, Hukum, HAM, dan Demokrasi West Papua”

Berita | Jumat, 31 Okt 2025 - 11:05 WIT

Jumat, 31 Okt 2025 - 11:05 WIT

Manokwari | Mediaprorakyat.com — Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Papua (UNIPA) menggelar launching dan diskusi lima…

YLBH Sisar Matiti dan YLBH CCI Kolaborasi Dorong Sertifikasi Halal dan Perlindungan Hukum UMKM Papua Barat

YLBH Sisar Matiti dan CCI Dorong Sertifikasi Halal UMKM Papua Barat

Berita | Kamis, 30 Okt 2025 - 17:31 WIT

Kamis, 30 Okt 2025 - 17:31 WIT

Manokwari | Mediaprorakyat.com — Dua lembaga bantuan hukum, Yayasan Lembaga Bantuan Hukum (YLBH) Sisar Matiti dan…

Suasana rapat koordinasi Tim Satgas Pengendalian Harga Beras (PHB) Provinsi Papua Barat bersama perwakilan instansi terkait melalui Zoom Meeting dari Posko Satgas Polres Teluk Bintuni, Sabtu (25/10/2025). Rapat membahas hasil sidak harga beras yang masih di atas HET di sejumlah pasar Papua Barat.

Beras SPHP Aman, Isu Keracunan Dibantah Bulog

Berita | Rabu, 29 Okt 2025 - 16:31 WIT

Rabu, 29 Okt 2025 - 16:31 WIT

Bintuni | Mediaprorakyat.com — Beredar pesan di sejumlah grup WhatsApp dan media sosial yang mengabarkan dugaan…

Dr. Henry D. Kapuangan: Pengelolaan BOS dan BOP Harus Tertib dan Transparan

Berita | Rabu, 29 Okt 2025 - 15:31 WIT

Rabu, 29 Okt 2025 - 15:31 WIT

Bintuni | Mediaprorakyat.com — Dalam upaya meningkatkan mutu pendidikan, sejumlah tenaga pengajar di lingkup Dinas Pendidikan,…

Pemuda Teluk Bintuni Gelar Coffee Night Lintas Organisasi, Rayakan HUT Karang Taruna dan Sumpah Pemuda

Berita | Rabu, 29 Okt 2025 - 14:18 WIT

Rabu, 29 Okt 2025 - 14:18 WIT

Bintuni | Mediaprorakyat.com — Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Karang Taruna ke-65 sekaligus Hari…

Mahasiswa Bintuni di Manokwari Galang Dana untuk Warga Pengungsi Dua Distrik

Berita | Rabu, 29 Okt 2025 - 09:12 WIT

Rabu, 29 Okt 2025 - 09:12 WIT

Manokwari | Mediaprorakyat.com — Ikatan Mahasiswa Kabupaten Teluk Bintuni (IMKTB) kota studi Manokwari menggelar aksi penggalangan…

Dalam gambar: Pimpinan Sat Narkoba Polres Teluk Bintuni bersama anggotanya saat mengamankan seorang pria mengenakan masker hitam yang kedapatan memiliki paket ganja siap edar beserta barang bukti lainnya. Foto diambil setelah pelaku diamankan di Markas Polres Teluk Bintuni, Selasa (28/10/2025). Sumber foto: Humas Polres Teluk Bintuni.

Operasi Bersinar, Satresnarkoba Bintuni Amankan Sembilan Paket Ganja dari Warga Wesiri

Berita | Rabu, 29 Okt 2025 - 08:18 WIT

Rabu, 29 Okt 2025 - 08:18 WIT

Bintuni | Mediaprorakyat.com – Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Teluk Bintuni kembali mencatat prestasi dalam pemberantasan…

Keterangan Gambar:
Ketua Fraksi Partai NasDem DPRA sekaligus Anggota Komisi III, Nurchalis, S.P., M.Si, berbicara dalam Diskusi Publik bertajuk “Masa Depan Pertambangan Aceh: Harapan atau Ancaman” di Banda Aceh. Dalam kesempatan itu, Nurchalis menekankan pentingnya peran pemerintah dalam menyiapkan sumber daya manusia (SDM) muda Aceh agar mampu berkompetisi dan berperan aktif di sektor pertambangan, bukan sekadar menjadi penonton di daerah sendiri.

Ketua Fraksi NasDem DPRA Dorong Pemerintah Siapkan SDM Hadapi Era Pertambangan

Berita | Rabu, 29 Okt 2025 - 00:06 WIT

Rabu, 29 Okt 2025 - 00:06 WIT

Banda Aceh | Mediaprorakyat.com — Ketua Fraksi Partai NasDem Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA) yang juga…

Polres Teluk Bintuni Amankan Puluhan Botol Miras dan Meriam Spirtus Saat Operasi Bersinar Mansinam 2025

Operasi Bersinar Mansinam 2025, Polisi Sita Miras Ilegal dan Meriam Spirtus di Bintuni

Berita | Selasa, 28 Okt 2025 - 19:05 WIT

Selasa, 28 Okt 2025 - 19:05 WIT

Bintuni | Mediaprorakyat.com — Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Teluk Bintuni melaksanakan Operasi Bersinar Mansinam 2025…

Keterangan Gambar:
Kapolres Teluk Bintuni AKBP Hari Sutanto, S.I.K. memimpin upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97 Tahun 2025 di Lapangan Apel Mapolres Teluk Bintuni, Selasa (28/10/2025). Upacara berlangsung khidmat dengan diikuti oleh seluruh jajaran personel Polres Teluk Bintuni.

Polres Teluk Bintuni Gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97 Tahun 2025

Berita | Selasa, 28 Okt 2025 - 09:24 WIT

Selasa, 28 Okt 2025 - 09:24 WIT

Bintuni | Mediaprorakyat.com – Dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-97 tahun 2025, Kepolisian Resor (Polres)…

Seleksi MTQ Tingkat Distrik Bintuni Digelar di Masjid Al-Munawarah

Berita | Minggu, 26 Okt 2025 - 20:03 WIT

Minggu, 26 Okt 2025 - 20:03 WIT

Bintuni | Mediaprorakyat.com – Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur’an (LPTQ) Distrik Bintuni melaksanakan Seleksi Musabaqah Tilawatil Qur’an…

Kathy Wu, Regional President Asia Pacific BP, menerima Penghargaan Subroto 2025 dari Menteri ESDM Bahlil Lahadalia di Jakarta, Jumat (24/10/2025).

BP Berau Ltd. Raih Penghargaan Subroto 2025 atas Kepatuhan Terbaik PNBP Hulu Migas

Berita | Sabtu, 25 Okt 2025 - 16:51 WIT

Sabtu, 25 Okt 2025 - 16:51 WIT

Jakarta | Mediaprorakyat.com – BP Berau Ltd., sebagai operator proyek Tangguh LNG, dengan bangga menerima Penghargaan…

Keterangan Foto:
Koordinator tim Satgas Pengendalian Harga Beras (PHB) Provinsi Papua Barat memberikan penjelasan kepada salah satu pengecer beras di Pasar Sentral Bintuni mengenai pentingnya penyesuaian harga sesuai dengan ketentuan Harga Eceran Tertinggi (HET) yang telah ditetapkan pemerintah. Kegiatan ini merupakan bagian dari inspeksi mendadak (sidak) Satgas PHB untuk memastikan stabilitas harga dan ketersediaan beras di wilayah Kabupaten Teluk Bintuni, Sabtu (25/10/2025).

Harga Beras di Papua Barat Masih di Atas HET, Satgas PHB Gelar Sidak di Pasar Sentral Bintuni

Berita | Sabtu, 25 Okt 2025 - 13:45 WIT

Sabtu, 25 Okt 2025 - 13:45 WIT

Bintuni | Mediaprorakyat.com – Tim gabungan Satuan Tugas Pengendalian Harga Beras (Satgas PHB) Provinsi Papua Barat…