Home / BERITA

Sabtu, 17 Agustus 2019 - 04:34 WIT

Matret Kokop Pimpin Upacara HUT ke-74 di Bintuni

Matret Kokop Pimpin Upacara HUT ke-74 di Bintuni

BINTUNI | mediaprorakyat.com – Wakil Bupati Kabupaten Teluk Bintuni memimpin upacara peringatan HUT Kemerdekaan RI yang ke-74 di lapangan gsg Bintuni.

Pantauan mediaprorakyat.com Wakil Bupati Teluk Bintuni yang mengenakan pakaian berwarna putih berada di mimbar, pukul 09.00 WIB ,Sabtu (17/8/2019).

Berlaku sebagai perwira upacara, yaitu Kapten Inf E.Mendrofa (Pabung Kodim 1806/TB).Sedangkan sebagai Komandan upacara Lettu Inf Septian Dwi dari Kodim 1806/Teluk Bintuni.

Sebelum bendera dikibarkan, Wakil Bupati Teluk Bintuni terlebih dahulu menyerahkan bendera ke pembawa baki. Paskibra Kabupaten Teluk Bintuni yang juga dikukuhkan langsung oleh Matret Kokop,SH (16/8) malam)  siap melaksanakan tugas di bawah Komandan Pasukan Paskibra Ipda Gultom (Wadan Pos Sat Brimob Teluk Bintuni).Pengibaran bendera merah putih diiringi dengan lagu Indonesia Raya.

Upacara peringatan HUT RI di lapangan gsg Bintuni diikuti oleh Ketua DPRD Teluk Bintuni Buce Maboro, Plh Kejari Teluk Bintuni Erwin Saragih,SH.,MH.,
Sekda Teluk Bintuni Drs.Gustaf Manuputty,S.sos,MM, Kepala Staf Satgas BKO KODIM 1806/Bintuni Mayor Inf. Rayner Denny Rudolf Wajong, Wakapolres Teluk Bintuni Kompol Markus Gasirarie, Danramil Bintuni Letda cba Simson Matius Womsiwor,SH, Dan Pos AL Bintuni Letda Laut J.Siregar,para Kepala OPD, Fotkompinda serta tamu undangan.

Pesrta upacara HUT Kemerdekaan ke-74 RI di lapangan gsg Bintuni di para pelajar dari tingkat SD,SMP,SMA/Sederajat,Ormas (Banser), P2TIM, Satpol PP, Korpri,Polisi, Brimob dan TNI.

Pelaksanaan upacara HUT Kemerdekaan ke-74 RI di Bintuni berjalan dengan tertib aman dan lancar. (HS)

Baca Juga  Bergabung dalam Kekeluargaan: IKKB Saroha Teluk Bintuni Mempererat Hubungan Silahturahmi Antar Etnis

Share :

Baca Juga

BERITA

Polresta Manokwari Raih Juara I Layanan Polisi 110 se-Papua Barat

BERITA

Irma Filayati Apresiasi Muslimat NU: Momentum Muharram untuk Tingkatkan Kepedulian Sosial

BERITA

Peringatan 10 Muharram, Muslimat NU Teluk Bintuni Gaungkan Semangat Sosial dan Ajakan Lindungi Anak

BERITA

DP3AKB Teluk Bintuni: Jangan Biarkan Pelaku Kekerasan Seksual Bebas Berkeliaran
Keterangan gambar: Tangkapan layar memperlihatkan penumpang Kapal Motor (KM) Fajar Mulia II berhasil diselamatkan oleh penumpang lain yang berada di atas kapal, dengan melemparkan seutas tali ke arahnya. Namun, dalam video yang beredar, terlihat kru kapal juga turut melakukan upaya pertolongan. (Istimewa)

BERITA

Penumpang KM Fajar Mulia II Tercebur di Pelabuhan Bintuni, Berhasil Diselamatkan
Direktur Reskrimsus Polda Papua Barat, Kombes Pol Sonny Nugroho Tampubolon, saat ditemui wartawan usai perayaan Hari Bhayangkara, Selasa (1 Juli 2025).

BERITA

Ditreskrimsus Polda Telusuri Dugaan Korupsi di KPU Papua Barat
Foto AKP Boby Rahman, S.Tr.K., S.I.K., setelah memberikan keterangan kepada wartawan di ruang kerjanya pada Senin (30/6/2025).

BERITA

Kasus Dugaan Korupsi Beras ASN di Teluk Bintuni Masuk Tahap Penyidikan, Polres Kirim Tim ke Jakarta

BERITA

Bawaslu Teluk Bintuni Ikuti Pelantikan PPPK Secara Nasional, Lima Nama Resmi Dilantik