Home / BERITA

Senin, 11 Mei 2020 - 09:01 WIT

Petugas Kebersihan Agast Terima Bantuan Sembako dari Dinas Lingkungan Hidup

Foto bersama DLH Kabupaten Asmat dan Petugas Kebersihan Agast/MPR.

ASMAT || Mediaprorakyat.com – Pandemi Covid-19, Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Asmat bagikan paket sembako untuk petugas kebersihan di Kota Agats .Berlangsung di halaman kantor DLH Asmat.Senin (11/5/2020).

“Bantuan sembako tersebut adalah sumbangan sukarela yang diberikan oleh seluruh ASN di DLH Asmat”kata Sukirdi S.Sos Plh.Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Asmat.

Menurut Sukirdi,yang mendapat sembako itu ,sekitar 75 orang petugas kebersihan.Dan merekahlah yang selalu aktif bekerja di lapangan

Ia mengakui, Sebagian besar ,petugas kebersihan di Dinas LH Asmat adalah orang asli Papua (OAP) atau asli Asmat

“Mereka bekerja sesuai tugas masing-masing,ada yang bekerja menyapu jalan,pembabat rumput dan pembuang sampa”ujarnya

Ia berharap,dimassa Pandemi Covid-19, bantuan sembako yang diserhakan,dapat menguatkan ekonomi keluarga masing-masing.

Kami selalu menyemangati para petugas kebersihan di lapangan,agar tetap semangat bekerja dan menjaga kesehatan diri,apalagi dimassa virus Corona.

“Mereka selalu kami ingatkan agar tertib cuci tangan pakai sabun dengan air mengalir, gunakan masker, dan menjaga pola hidup sehat”tutupnya (FD)

Baca Juga  Satgas TMMD Ke-123 Kodim 1806/Teluk Bintuni Bersama Warga Bangun Fasilitas MCK di SD YPPK Santo Paulus

Share :

Baca Juga

BERITA

Irma Filayati Apresiasi Muslimat NU: Momentum Muharram untuk Tingkatkan Kepedulian Sosial

BERITA

Peringatan 10 Muharram, Muslimat NU Teluk Bintuni Gaungkan Semangat Sosial dan Ajakan Lindungi Anak

BERITA

DP3AKB Teluk Bintuni: Jangan Biarkan Pelaku Kekerasan Seksual Bebas Berkeliaran
Keterangan gambar: Tangkapan layar memperlihatkan penumpang Kapal Motor (KM) Fajar Mulia II berhasil diselamatkan oleh penumpang lain yang berada di atas kapal, dengan melemparkan seutas tali ke arahnya. Namun, dalam video yang beredar, terlihat kru kapal juga turut melakukan upaya pertolongan. (Istimewa)

BERITA

Penumpang KM Fajar Mulia II Tercebur di Pelabuhan Bintuni, Berhasil Diselamatkan
Direktur Reskrimsus Polda Papua Barat, Kombes Pol Sonny Nugroho Tampubolon, saat ditemui wartawan usai perayaan Hari Bhayangkara, Selasa (1 Juli 2025).

BERITA

Ditreskrimsus Polda Telusuri Dugaan Korupsi di KPU Papua Barat
Foto AKP Boby Rahman, S.Tr.K., S.I.K., setelah memberikan keterangan kepada wartawan di ruang kerjanya pada Senin (30/6/2025).

BERITA

Kasus Dugaan Korupsi Beras ASN di Teluk Bintuni Masuk Tahap Penyidikan, Polres Kirim Tim ke Jakarta

BERITA

Bawaslu Teluk Bintuni Ikuti Pelantikan PPPK Secara Nasional, Lima Nama Resmi Dilantik
Kapolda Papua Barat, Irjen Pol. Jhonny Edison Isir, S.I.K., M.T.C.P., saat membacakan sambutan Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo, pada Perayaan HUT Bhayangkara ke 79 di lapangan Mapolda Papua Barat,Selasa(1/7/25)

BERITA

Meriah! HUT ke-79 Bhayangkara di Papua Barat Ditutup dengan Tarian Yospan, Polri Tegaskan Komitmen untuk Rakyat