Home / Berita

Rabu, 4 Maret 2020 - 05:54 WIT

Sepuluh Batu Tandai Pembangunan Kantor dan Pastori GSJA Shekinah Teluk Bintuni

Sepuluh Batu Tandai Pembangunan Kantor dan Pastori GSJA Shekinah Teluk Bintuni

Sekretaris Daerah GSJA Papua Barat, Pdt.DR.Ayub Ongge.

BINTUNI || mediaprorakyat.com – Pembangunan Kantor dan Pastori Gereja Sidang Jemaat Allah (GSJA) Shekinah Kabupaten Teluk Bintuni di tandai dengan peletakan batu pertama, Rabu (4/3/2020).

Sepuluh buah batu kali yang di sediakan oleh panitia acara akan di masukkan kedalam lubang yang telah tersedia kemudian batu di tutupi dengan campuran pasir dan semen.

Panitia memanggil satu- persatu secara bergantian untuk meletakkan batu. Di awali oleh Sekretaris Daerah GSJA Papua Barat, Pdt .Dr.Ayub Ongge .

Sebelum meletakan batu Ayub Ongge mengucapkan dengan Nama Bapa, Putra dan rohnya yang Kudus saya meletakkan batu pertama ini.

Wakil Bupati Teluk Bintuni ,Matret Kokop,SH
saat meletakkan batu pertama pembangunan Kantor dan Pastori GSJA Shekina (4/3)

Selanjutnya peletakan batu di lakukan oleh Wakil Bupati.

“Dengan memanjatkan puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas nama pemerintah Kabupaten Teluk Bintuni meletakkan batu pertama pembangunan Kantor dan Pastori GSJA Shekinah, semoga pembangunan dapat berjalan dengan baik sesuai dengan rencana yang telah di tentukan” ucap Matret Kokop di hadapan para jemaat GSJA Shekinah dan tamu undangan yang hadir.

Sekda Teluk Bintuni Drs.Gustaf Manuputty,S.sos.,MM meletakkan batu pertama dalam pembangunan kantor dan Pastori GSJA Shekina (4/3)

Pada kesempatan itu Sekda Teluk Bintuni Drs.Gustaf Manuputty,S.sos.,MM,juga mendapat kesempatan untuk meletakkan batu dan seterusnyanya hingga di akhiri oleh Bapak Gembala Sidang, Ferdy Monica.

Seusai peletakan batu pertama dalam wawancara singkat Alfons Iba sebagai ketua pembangunan kantor dan Pastori menjelaskan, ” pembangunan kantor dan Pastori ini anggarannya berasal dari dana yang di kumpulkan oleh jemaat GSJA Shekina”ungkapnya.

Namun kedepan kita akan meminta bantuan kepada pihak pemerintah daerah Kabupaten Teluk Bintuni. Sesuai dengan gambar kantor dan Pastori akan di bangun dua lantai, dana yang akan di gunakan untuk pembangunan berkisar dua miliar rupiah. Ucap Alfons .(HS)

Baca Juga  Selama Ramadhan, Pemda Batasi Waktu Operasional THM di Bintuni

Share :

Baca Juga

Berita

Mahasiswa Unimutu Sampaikan Aspirasi ke Wakil Ketua DPRK Teluk Bintuni

Berita

Sambut HUT ke-80, Brimob Batalyon C Pelopor Gelar Anjangsana di Bintuni
Tampak Wakil Bupati Teluk Bintuni menyematkan mahkota dan noken adat kepada Kepala Kejaksaan Negeri Teluk Bintuni yang baru, sebagai simbol kehormatan dan penyambutan di Tanah Sisar Matiti. (Foto: Humas Kejari Teluk Bintuni)

Berita

Wakil Bupati Teluk Bintuni Sambut Kajari Baru dengan Prosesi Adat Tanah Sisar Matiti

Berita

Fasilitator dari Berbagai Provinsi Dukung Program GASING di Teluk Bintuni
Keterangan gambar: Kepala Dinas Pendidikan, Kebudayaan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Teluk Bintuni, Dr. Henry D. Kapuangan, berjabat tangan dengan peserta usai menyematkan tanda peserta pada kegiatan Program Cakap Membaca dan Berhitung (GASING) Fase II di SMP Negeri 2 Bintuni, Senin (3/11/2025).

Berita

Teluk Bintuni Lanjutkan Program GASING untuk Tingkatkan Kompetensi Guru
Keterangan Gambar: Gubernur Papua Barat, Dominggus Mandacan (tengah), berpose bersama jajaran pengurus Lembaga Masyarakat Adat (LMA) dan Forum Komunikasi Hak-hak Masyarakat Adat Suku Besar Sebyar usai pertemuan di Masinam Beach, Manokwari, Minggu (2/11/2025). Pertemuan tersebut membahas aspirasi masyarakat adat terkait pemerataan Dana Bagi Hasil (DBH) serta pengelolaan sumber daya migas di wilayah adat Sebyar. (Sumber foto: Narasumber)

Berita

Gubernur Dominggus Mandacan Turun Tangan! Aspirasi Masyarakat Adat Sebyar Siap Ditindaklanjuti
Pembinaan Asrama Mahasiswa Sorong Selatan di Manokwari Bentuk Karakter dan Disiplin Generasi Penerus 📸 Sesi foto bersama pembina, senior, dan mahasiswa baru Asrama Mahasiswa Sorong Selatan di Manokwari. (Foto: JS/MPR)

Berita

Asrama Sorong Selatan Gelar Pembinaan: Bekal Disiplin dan Tanggung Jawab bagi Generasi Muda
Pusat Penelitian Bahasa dan Budaya UNIPA Gelar Pelatihan Merajut Noken Papua: Lestarikan Warisan Budaya di Kalangan Mahasiswa Keterangan foto: Suasana kegiatan pelatihan merajut noken di Fakultas Sastra dan Budaya Universitas Papua (UNIPA), Manokwari.

Berita

Pusat Penelitian Bahasa dan Budaya UNIPA Lestarikan Kearifan Lokal Lewat Pelatihan Noken