Home / BERITA

Sabtu, 26 November 2022 - 06:11 WIT

Kepsek  Sebut Kekurangan Guru Dan Listrik Menjadi Kendala Di Tomu

Keterangan Gambar ! Kepala Sekolah SMP Negeri 1 saat diwawancarai di ruang kerjanya.

DISTRIK TOMU , Mediaprorakyat.com – Kepala Sekolah SMP Negeri 1 Aranday Durasim menyebutkan beberapa kendala yang menjadi penghambat proses belajar mengajar Sekolah Menengah Pertama yang dia pimpin.

Saat di temui wartawan media ini di ruang kerjanya , Durasim membeberkan kendala yang sangat penting untuk dipenuhi oleh dinas terkait yaitu kekurangan tenaga pengajar di beberapa bidang studi, untuk menyiasati kekurangan itu dijelaskan oleh Kepala Sekolah meskipun tidak sesuai dengan bidang studinya beberapa guru diturunkan untuk memberikan pelajaran kepada Siswa – Siswi di SMP Negeri 1 Aranday.

” Untuk memenuhi kekurangan itu mau tidak mau maka kami harus pasang untuk mengajar mata pelajaran berbeda meskipun tidak sesuai dengan bidang studinya. “

Sekarang kami kurang guru PJOK ,guru seni ,  guru Agama Kristen , juga guru matematika.

Sedangkan tenaga pengajar di SMP Negeri 1 Aranday , PNS ada empat orang , CP 1 dan P3K ada empat guru , dan tenaga honorer ada lima ditambah dengan tenaga kependidikan yaitu petugas perpustakaan dan penjaga sekolah masih berstatus honorer.

Yang tercatat siswa sebanyak 135 kelas 7 dua roombel , kelas 8 dua roombel dan kelas 9 dua roombel , ada enam kelas.

Untuk saat ini kan ditekankan pembelajaran yang berbasis IT , untuk siang hari mau tidak mau kita harus dengan mengembangkan pembelajaran yang berbasis IT . Kendalanya disitu , kalau listrik PLTD menyala hanya malam hari , sementara siang hari tidak ada untuk itu kita harus menyalakan genset sekolah tentu ini costnya (pengeluaran) lebih besar Kalau kita menggunakan PLN atau PLTD.

” BBM (solar) ditanggung sekolah, lewat dana BOP dan BOS DA yang diterima sekolah dari Pemda Teluk Bintuni untuk operasional , kebutuhan listrik siang hari untuk belajar , listrik menjadi tanggung jawab sekolah. , Dalam satu bulan kita menggunakan BBM sebanyak 1 drum bahkan 1 . 5 drum itu.

Baca Juga  Masyarakat Apresiasi Kegiatan Bakti Sosial Polri, di Papua ; Bantu Pembangunan Gereja 

Saya bermimpi sekolah kami ini bisa melayani pembelajaran itu layaknya sekolah-sekolah yang ada di kota butuh listrik sewaktu-waktu ada, butuh jaringan internet setiap saat ada mau tidak mau kita manfaatkan dengan situasi yang ada. ” Tutup kepala Sekolah. (mpr-01)

Share :

Baca Juga

Keterangan gambar: Tangkapan layar memperlihatkan penumpang Kapal Motor (KM) Fajar Mulia II berhasil diselamatkan oleh penumpang lain yang berada di atas kapal, dengan melemparkan seutas tali ke arahnya. Namun, dalam video yang beredar, terlihat kru kapal juga turut melakukan upaya pertolongan. (Istimewa)

BERITA

Penumpang KM Fajar Mulia II Tercebur di Pelabuhan Bintuni, Berhasil Diselamatkan
Direktur Reskrimsus Polda Papua Barat, Kombes Pol Sonny Nugroho Tampubolon, saat ditemui wartawan usai perayaan Hari Bhayangkara, Selasa (1 Juli 2025).

BERITA

Ditreskrimsus Polda Telusuri Dugaan Korupsi di KPU Papua Barat
Foto AKP Boby Rahman, S.Tr.K., S.I.K., setelah memberikan keterangan kepada wartawan di ruang kerjanya pada Senin (30/6/2025).

BERITA

Kasus Dugaan Korupsi Beras ASN di Teluk Bintuni Masuk Tahap Penyidikan, Polres Kirim Tim ke Jakarta

BERITA

Bawaslu Teluk Bintuni Ikuti Pelantikan PPPK Secara Nasional, Lima Nama Resmi Dilantik
Kapolda Papua Barat, Irjen Pol. Jhonny Edison Isir, S.I.K., M.T.C.P., saat membacakan sambutan Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo, pada Perayaan HUT Bhayangkara ke 79 di lapangan Mapolda Papua Barat,Selasa(1/7/25)

BERITA

Meriah! HUT ke-79 Bhayangkara di Papua Barat Ditutup dengan Tarian Yospan, Polri Tegaskan Komitmen untuk Rakyat

BERITA

Polres Teluk Bintuni Gebrak Hari Bhayangkara ke-79: Tampilkan Wajah Baru Polri yang Dekat dan Melayani Rakyat!

BERITA

KontraS Bongkar “Perampasan Halus”: PT. BSP Diduga Masuk Tanpa Izin Marga Ateta

BERITA

Pukulan Pertama Kapolres Teluk Wondama Tandai Semangat Baru di HUT Bhayangkara ke-79