Home / BERITA

Kamis, 5 September 2019 - 08:55 WIT

Helikopter Milik TNI Bawa Rombongan Gubernur Mendarat di Bintuni

Foto : Bupati Teluk Bintuni Ir.Petrus Kasihiw,MT menyambut Wakapolda Papua Barat Kombes Drs.Tatang di Bandara Bintuni (5/9).

BINTUNI | mediaprorakyat.com – Dalam rangka menghadiri Upacara peresmian KODIM 1806/Teluk Bintuni dan Pelantikan Komandan Kodim 1806/Teluk Bintuni Letkol Arm Fence Donatus Marani,S.sos.,dengan menumpang helikopter milik TNI rombongan Gubernur Provinsi Papua Barat Drs. Dominggus Mandacan dan Pangdam VXIII/Kasuari Mayjen TNI Joppie Onesimus Wayangkau mendarat mulus di Bandara Bintuni, Kamis (5/9) pagi hari.

Informasi yang di himpun oleh mediaprorakyat.com helikopter take off dari Makodam Kasuari, Manokwari ke Bandara Bintuni membawa rombongan berisi penumpang di antaranya Brigjen TNI Iqnatius Yugo Triono (Danrem 181/PVT), Ny. Istriyani Wayangkau (Ketua Persit KCK PD XVIII/Kas), Ny. Natalia Ignatius Yogo Triyono (Korcab Rem 181 PD XVIII/Kas), Ibu Kasda, Ibu Irdam XVIII/Kas, Humas Gubernur dan ADC Gubernur.

Sebelumnya helikopter milik POLRI yang membawa rombongan Wakapolda Papua Barat Kombes Pol Drs.Tatang telah mendarat terlebih dahulu.

Kehadiran Gubernur dan petinggi TNI/POLRI di Papua Barat itu di sambut langsung oleh Bupati Teluk Bintuni Ir.Petrus Kasihiw,MT, Ketua DPRD Teluk Bintuni Buce Maboro, Wakil Bupati Teluk Bintuni Matret Kokop,SH.

Foto : Turut hadir mantan Ketua DPRD Teluk Bintuni Daniel Asmorom menyambut kehadiran Petinggi TNI/POLRI Papua Barat (5/9).

Yang terpantau media ini turut hadir dalam penyambutan, Letkol Arm Fence Donatus Marani,S.sos. (Calon Dandim 1806/Teluk Bintuni), Kapolres Teluk Bintuni AKBP Andriano Ananta,SIK, Kejari Teluk Bintuni Erwin Saragih,SH, mantan Ketua DPRD Teluk Bintuni Daniel Asmorom. (HS)

Baca Juga  Dinas Kesehatan Kabupaten Teluk Bintuni Melakukan Sosialisasi dan Skrining HIV/AIDS bagi ASN dan Honorer

Share :

Baca Juga

BERITA

DPR Papua Barat Tinjau Proyek di Teluk Bintuni, Soroti Infrastruktur dan Aset Terbengkalai
Bupati Teluk Bintuni, Yohanis Manibuy, S.E., M.H., mengunjungi sekolah di Distrik Aroba dan berbincang dengan salah satu tenaga pendidik di SD YPPK Santo Andreas, Maria Jaso, A.Md., pada 10 Maret 2025.

BERITA

Respons Cepat! Pemkab Teluk Bintuni Salurkan Whiteboard untuk SD YPPK Santo Andreas

BERITA

Korem 182/JO Bersama Dinas Pertanian Fakfak Wujudkan Urban Farming Percontohan

BERITA

Satgas TMMD Ke-123 Kodim 1806/Teluk Bintuni Tanam Pohon di Kampung Maryedi
Satgas TMMD Ke-123 Gelar Penyuluhan UMKM di Distrik Farfurwar, Dorong Ekonomi Lokal

BERITA

Satgas TMMD Dorong Ekonomi! Noken Kampung Maryedi Siap Menembus Pasar Nasional
Foto : Mohamat Malikin Riantobi, yang akrab disapa Melki, terpilih sebagai Kepala Kampung Nusei, Distrik Babo, Kabupaten Teluk Bintuni. (Istimewa)

BERITA

Harapan Masyarakat Distrik Babo kepada SKK Migas dan Bupati Teluk Bintuni

BERITA

Satgas TMMD Ke-123 Gelar Turnamen Bola Voli di Kampung Fruata
Dilantik sebagai Bupati dan Wakil Bupati Teluk Bintuni, Yohanis Manibuy - Joko Lingara Gelar Ibadah Syukur

BERITA

Ibadah Syukur Pelantikan Bupati Teluk Bintuni 2025-2030